Disusun untuk memenuhi tugas IVb patologi
Disusun oleh:
1. Lusi Permanadewi (090105139)
2. Tiara Puspitasari (090105140)
3. Alfian Layli Permata (090105141)
5. Aisyah Noor Hindria (090105143)
7. Meitha Khoerunnisa (090105145)
8. Eni Soraya Maharani (090105146)
PRODI DIII KEBIDANAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN AISYIYAH YOGYAKARTA
2010
BAB I
PENDAHULUAN
Kejadian adenokarsinoma terhitung sangat jarang, biasanya terjadi pada wanita pasca menopause Untuk adenokarsioma tuba, adenokarsioma ini juga menyerang organ seperti jantung, paru, usus, dan bagian urogenital seperti cerviks, prostat, urakus, vagina. Organ yang lain seperti payudara esophagus, pancreas dan lambung. Dapat juga terjadi pada nuli para atau dengan paritas kecil.
BAB II
TINJAUAN TEORI
A. Pengertian
Adenocarcinoma adalah kanker epithelium yang berasal dari jaringan berbentuk kelenjar. Jaringan epitel juga termasuk adenocarcinoma tetapi tidak terbatas hanya pada lapisan permukaan kulit saja namun bisa juga pada kelenjar dan jaringan lain yang melapisi rongga atau organ tubuh. Untuk bisa digolongkan sebagai adenocarcinoma, sel tidak selalu harus bagian dari kelenjar, yang penting seltersebut memiliki bagian ekskretori.Walaupun setiap kelenjar tidak mengekskresi substansi yang sama, namun selama sel tersebut memiliki fungsi exocrine sel tersebut dapat digolongkan sebagaikelenjar dan bentuk malignantnya dinamakan adenocarcinoma
B. ETIOLOGI
Belum diketahui secara pasti. Adenokarsinoma adalah kanker yang berasal dari jaringan kelenjar. jaringan ini juga bagian dari kategori jaringan yang lebih besar dikenal sebagai epitel. Jaringan epitel termasuk, namun tidak terbatas pada, kulit, kelenjar dan berbagai jaringan lainnya yang melapisi rongga dan organ tubuh.
Embryologically epitel berasal dari ektoderm, endoderm dan mesoderm. Harus diklasifikasikan sebagai adenokarsinoma, sel-sel tidak selalu perlu menjadi bagian dari suatu kelenjar, asalkan mereka memiliki sifat sekresi.
Bentuk karsinoma dapat terjadi dalam beberapa mamalia yang lebih tinggi, termasuk manusia. adenocarcinoma dibedakan cenderung menyerupai jaringan kelenjar bahwa mereka berasal dari, sedangkan diferensiasi buruk tidak mungkin. Dengan pewarnaan sel-sel dari biopsi, ahli patologi akan menentukan apakah tumor merupakan adenokarsinoma atau beberapa jenis kanker lainnya.
Adenocarcinomas dapat timbul dalam banyak jaringan tubuh karena sifat mana-mana kelenjar dalam tubuh. Meskipun setiap kelenjar mungkin tidak mensekresi substansi yang sama, selama ada fungsi eksokrin ke sel, itu dianggap kelenjar dan bentuk ganas yang karenanya bernama adenokarsinoma.
tumor kelenjar endokrin, seperti VIPoma, insulinoma sebuah, pheochromocytoma, dll, biasanya tidak disebut tumor neuroendokrin sebagai adenocarcinoma, tetapi, sering disebut. Jika jaringan kelenjar tidak normal, tapi jinak, dikatakan menjadi suatu adenoma.
adenoma jinak biasanya tidak menyerang jaringan lain dan jarang bermetastasis. adenocarcinoma ganas menyerang jaringan lain dan sering bermetastasis diberikan cukup waktu untuk melakukannya.
Istilah ini adenocarcinoma berasal dari makna 'adeno' 'mengenai kelenjar' dan 'karsinoma', yang menggambarkan suatu kanker yang dikembangkan dalam sel epitel.
ASUHAN KEBIDANAN PADA NY. N USIA 70 TAHUN P2A0
DENGAN INSUSPECT ADEKARSINOMA DI RSUD JETIS
Jl. Suronatan Yogyakarta
No. Register : 123456
Tanggal / jam : 23 Mei 2011, pukul 10.00 WIB
Tempat : BPS Cinta Ibu
I. DATA SUBYEKTIF
IDENTITAS Istri Suami
Nama Ny. N Tn. A.
Umur 70 Tahun 77 Tahun
Agama Islam Islam
Suku/Bangsa Jawa/Indonesia Jawa/Indonesia
Pendidikan D3 S1
Pekerjaan PNS PNS
Alamat Jl Mawar No.9 Srandakan, Bantul,Yogyakarta
No. telp. 085729123456 085729456123
1. Alasan kunjungan
Ibu ingin memeriksakan kondisi kesehatanya
2. Keluhan Utama
Ibu merasa tidak nyaman (kemeng) pada perut bagian bawah, kadang menghilang kadang timbul, keluar darah dari vagina, tapi bukan darah menstruasi
3. Riwayat Menstruasi :
HPHT : 22 maret 1990 siklus : 28 hari Lama : 5 hari
Jumlah : 2x ganti pembalut/hari konsistensi cair warna merah
4. Riwayat Obstetri :
Jumlah anak yang dimiliki : 2 orang
No Jenis Kelamin Persalinan Penolong Komplikasi Lahir
1
2
Perempuan
Laki-laki
Normal sponta pervaginam
Normal spontan pervaginam
Bidan
Bidan
-
-
Th 1971
Th 1976
5. Riwayat Kontrasepsi
Ibu memakai kontrasepsi jenis kondom. Sebelum menopause
6. Riwayat Kesehatan:
- Penyakit yang sedang/pernah diderita :
Ibu mengatakan tidak pernah atau sedang menderita penyakit menular, menurun dan menahun seperti hipertensi, DM, dan HIV/AIDS.
- Penyakit yang pernah/sedang diderita keluarga
Ibu mengatakan bahwa keluarganya tidak ada atau sedang menderita penyakit menular, menurun dan menahun seperti hipertensi, DM, penyakit cardiovaskuler dan HIV/AIDS.
7. Pola pemenuhan kebutuhan sehari-hari :
Pola Nutrisi :
Makan Minum
Frekuensi 3x/hari 8 gelas/hari
Macam Nasi, lauk, sayur Air putih
Jumlah 1 porsi 1 gelas
Keluhan - -
Pola Eliminasi :
BAB BAK
Frekuensi 1x/2 hari 5-6x/hari
Warna Kuning kecoklatan Kuning
Bau Khas Khas
Konsistensi Agak lembek Cair
Jumlah 1x 6-7x
8. Pola Aktivitas
- Personal Hygiene : ibu mandi 2x/hari,ganti baju 2x/hari,
- Kegiatan sehari-hari : berkebun, memasak, membersihkan rumah
- Istirahat dan tidur : 6-8 jam/hari
- Seksualitas : 1 kali seminggu keluhan : nyeri saat berhubungan
9. Riwayat Psikososial Spiritual :
- Ibu tinggal dengan suami dan ank-anaknya
- Hubungan ibu, suami, keluarga dan masyarakat baik
- Ibu mengatakan cemas dengan kondisinya saat ini
- Ibu sebagi seorang muslim taat melaksanakan sholat 5 waktu
II. DATA OBYEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
a. Keadaan umum : baik
Kesadaran : composmentis
b. Tanda vital
Tekanan darah : 130/80 mmHg
Nadi : 80x /menit
Suhu : 36,5oC
Pernapasan : 20x /menit
c. TB/BB/LILA : 151 cm/ 50 kg/ 27 cm.
2. Pemeriksaan fisik
1) Kepala : mesosefal
Mata : simetris, sklera putih, konjungtiva merah muda, tidak juling
Mulut : simetris, tidak ada caries, tidak berbau, tidak ada tanda-tanda sianosis
Leher : tidak ada massa tumor, tidak ada nyeri tekan, tidak ada pembesaran kelenjar thyroid maupun vena jugula
2) Payudara : simetris, puting menonjol, tidak ada massa tumor
3) Abdomen
Inspeksi : simetris kiri-kanan
Palpasi : terdapat rasa sakit di daerah pelvis
4) Genital :
Kel. Bartholini : tidak ada pembengkakan
Pengeluaran : pengeluaran cairan pervaginam
Perineum : ada jaringan parut
Anus : tidak ada haemoroid
5) Ekstremitas :
kaki : simetris, kuku pendek dan bersih, reflek +/+
tangan : simetris, kuku pendek dan bersih
3. Data Penunjang
a. Pemeriksaan Laboratorium : hasil PA-DC normal
b. Pemeriksaan penunjang yang lain : USG terlihat tumor yang melekat dan pada tuba uteri, baru dapat diketahui setelah dilakukan laparotomi
III. ASSASMENT, tanggal 23 Mei 2011 pukul 10.30 WIB
Seorang Ibu umur 70 tahun P2A0 dengan suspect adenokarsinoma dengan masalah:
1. Ketidak nyaman (kemeng) pada perut bagian bawah,
2. Keluar darah dari vagina, tapi bukan darah menstruasi
IV. PLANNING, tanggal 23 Mei 2011 pukul 10.30 WIB
1) Menyampaikan pada ibu dan suami tentang hasil pemeriksaan
Ibu dan suami mengerti dengan penjelasan yang diberikan
2) Memberikan saran kepada ibu agar tetap tenang dalam menerima kondisinya supaya keadaannya juga tidak menurun
Ibu bersedia agar selalu tenang agar kondisinya tidak menurun
3) Memberikan konseling kepada tentang gejala, stadium, dan pengobatan penyakit adenokarsinoma
Ibu mendengarkan dengan baik penjelasan yang diberikan
4) Memberikan saran untuk melakukan terapi medis berupa operasi dan eksternal radiasi
Ibu masih mempertimbangkan tentang saran yang diberikan
5) Menganjurkan kepada ibu untuk melakukan kemoterapi
Ibu masih takut untuk mengambil keputusan kemoterapi
6) Menganjurkan ibu agar makan makanan yang bergizi (banyak sayur, buah-buahan, dan zat besi).
Ibu mengerti dan bersedia melaksanakan anjuran bidan
7) Menganjurkan kepada ibu untuk melakukan personal hygine dengan benar
Ibu mau melakukan personal higine dengan benar
8) Merujuk ke pelayanan kesehatan yang tingkatnya lebih tinggi yaitu Rumah Sakit yang mempunyai kelengkapan pemeriksaan apabila terjadi komplikasi
Ibu mengerti dan akan mempersiapkan apa saja yang diperlukan untuk periapan rujukan.
9) Menganjurkan kepada ibu untuk selalu ingat kepada Allah untuk mohon kesembuhan
Ibu bersedia meningkatkan ibadah lebih intensif untuk mendekatkan diri dengan AllahMendokumentasikan asuhan
10) Menganjurkan kepada suami untuk selalu memberikan motivasi kepada ibu di saat-saat yang sulit.
Suami bersedia memberikan motivasi penuh demi kesembuhan ibu.
11) Pendokumentasian telah dilakukan
TTD
(Bidan Cinta)
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Adenocarcinoma adalah kanker epithelium yang berasal dari jaringan berbentuk kelenjar. Jaringan epitel juga termasuk adenocarcinoma tetapi tidak terbatas hanya pada lapisan permukaan kulit saja namun bisa juga pada kelenjar dan jaringan lain yang melapisi rongga atau organ tubuh. Untuk bisa digolongkan sebagai adenocarcinoma, sel tidak selalu harus bagian dari kelenjar, yang penting seltersebut memiliki bagian ekskretori.Walaupun setiap kelenjar tidak mengekskresi substansi yang sama, namun selama sel tersebut memiliki fungsi exocrine sel tersebut dapat digolongkan sebagaikelenjar dan bentuk malignantnya dinamakan adenocarcinoma
B.Saran
Mencegah akan selalu lebih baik daripada mengobati. Hal itu seharusnya menjadi pedoman agar kita bias terhindar dari berbagai penyakit. Seperti halnya pada adenokarsinoma. Mencegah terjadinya adenokarsinoma berarti mengurangi terjadinya angka kematian dan menambah umur harapan hidup pada lansia.
DAFTAR PUSTAKA
Prawiroharjo Sarwono.2007.Ilmu Kandungan.Jakarta:YYBSP
Baziad Ali,dkk.1993.Endokrinologi ginekologi.jakarta:KSERI
Arif Mansjoer, dkk.2001.Kapita selekta kedokteran.Jakarta:Media Aesculapius